OTOMOTIF 

Menerka Teleskopik Masa Depan untuk Motor, Seperti Apa?

beritaterkini99- Satu hal yang tak pernah berubah dari sepeda motor adalah bagian fork atau garpu depan teleskopik. Jika mesin bisa berubah teknologinya, swing arm belakang bisa beralih, lantas kenapa jenis teleskopik naik turun ini tak pernah ada improvisasi? Ride Apart, situs tentang perkembangan dunia motor mengulas hal ini. mereka mengungkap, sistem teleskopik sudah puluhan tahun digunakan dan seolah jadi satu-satunya… Read More
OTOMOTIF 

Yamaha Endurance Festival, Menguji Ketahanan Yamaha R-series di Sentul

beritaterkini99- PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mengadakan Yamaha Endurance Festival yang digelar di Sentul International Circuit, Minggu (30/9/2018). Acara yang baru pertama kali diadakan oleh pabrikan berlambang garpu tala ini dibanjiri oleh masyarakat, konsumen, dan juga komunitas pabrikan asal Jepang ini. Gelaran yang diikuti secara gratis ini menyajikan berbagai acara menarik untuk anak muda, keluarga, dan komunitas di exhibition… Read More
OTOMOTIF 

Nissan Siap Hadirkan Pesaing Berat Toyota Innova, Kapan Meluncur?

beritaterkini99- Toyota Kijang Innova menjadi salah satu multi purpose vehicle (MPV) terlaris di Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Banyak pabrikan yang mencoba untuk menumbangkan mobil keluarga asal Jepang ini, namun belum ada satupun yang sukses atau bahkan menyiutkan penjualan mobil yang diproduksi di Tanah Air ini. Sejak 2004, Toyota Innova disebut tanpa kompetitor yang sebanding di kelasnya. Melansir Autoindustriya, saingan Innova… Read More
OTOMOTIF 

3 Teknik Pengereman Mobil yang Perlu Anda Pelajari

beritaterkini99- Keselamatan berkendara merupakan hal terpenting saat mengendarai mobil. Sadar akan hal itu, Daihatsu Indonesia kembali mengadakan edukasi keselamatan, bersama sahabat klub Daihatsu. Acara bertajuk “Daihatsu Club Auto Clinic 2018”, dengan tema Defensive Driving. Pelaksanaan Daihatsu Club Auto Clinic tahun kedua ini diikuti 80 peserta. Mereka berasal dari klub MAXXIO (Gran Max Luxio Club Indonesia), CALSIG (Calya Sigra Club), DAI (Daihatsu Ayla… Read More
OTOMOTIF 

Mau Tukar Tambah Mobil, Begini Cara Negosiasinya

beritaterkini99- Berdasarkan data Auto2000, 30% pembelian mobil baru berasal dari tukar tambah. Jika Anda berminat membeli dengan sistem tukar tambah, harga tukar tambah yang ditawarkan dealer umumnya bisa dinegosiasikan. Prinsipnya mirip seperti kala Anda menawar harga mobil. Nah, saat Anda membeli mobil baru dengan cara tukar tambah ke dealer resmi, pasti butuh proses. Sebab, dealer harus memastikan kondisi mobil, dalam keadaan… Read More
OTOMOTIF 

Ferrari Pastikan Bakal Berbekal Hybrid pada 2022

beritaterkini99 – Persaingan mobil hybrid bakal makin meriah nih Otolovers, terlebih untuk para pecinta mobil super. Karena berbagai parbrikan mobil super sudah menyatakan akan ikut bermain dalam persaingan mobil hybrid. Sebut saja Ferrari yang kini sudah memastikan akan banyak melahirkan mobil hybrid pada 2022. Seperti dikutip leftlanenews, Kamis (20/9/2018). Kabar ini semakin menguat setelah kepergian orang nomor satu Ferrari Sergio… Read More
OTOMOTIF 

Awas, Masih Ada yang Jual Oli Bekas di Pasaran

beritaterkini99 – Banyak yang tidak mengetahui pelumas atau oli bekas kendaraan penumpang itu masih bisa digunakan untuk berbagai industri, seperti transportasi, alat berat, dengan catatan pengolahannya dilakukan dengan benar. Tapi sayangnya masih ada saja para pelaku nakal, yang nekat mengoplos pelumas atau oli bekas. Jahatnya, para oknum ini menjualnya kembali. Jelas ini membahayakan, karena proses pemurnian kembali oli bekas tentu… Read More
OTOMOTIF 

Keren, Yamaha YZF-R15 Disulap Menjadi BMW HP4 Race

beritaterkini99- BMW Motorrad berhasil menjadi pusat perhatian dengan menghadirkan BMW HP4 Race ada gelaran IIMS 2018 April lalu. Terang saja, selain tampilan dan performanya yang menjanjikan, motor ini dibanderol Rp2 miliaran. Menariknya lagi, BMW HP4 Race diproduksi secara terbatas, hanya 750 unit di seluruh dunia dan Indonesia hanya kebagian 1 unit saja. Dengan jumlahnya yang tidak banyak dan harga selangit,… Read More
OTOMOTIF 

Ferrari Bocorkan Crossover Pertamanya, Intip Detailnya

beritaterkini99 – Ferrari secara resmi mengumumkan crossover pertamanya yang diperkenalkan pada akhir 2022. Mobil baru pabrikan berlambang kuda jingkrak ini akan disebut sebagai Ferrari Purosangue atau darah murni dalam bahasa Italia. Mengutip dari Auto.ndtv.com, Ferrari Purosangue justru lebih mirip ke model coupe dibanding crossover. Hal itu terlihat dari lekuk bodinya yang masih tertutup selubung merah. Selain itu, atapnya pun tak terlalu tinggi… Read More
OTOMOTIF 

Wuling SUV Meluncur Tahun Depan, Ini Tanggapan Mitsubishi

beritaterkini99 – Wuling Motors terlihat akan mulai menyasar pasar SUV dengan membawa SUV andalan mereka, Wuling SUV atau versi Wuling dari Baojun 530 pada GIIAS 2018. Pada saat itu pihak Wuling belum menerima pesanan, karena memang hanya untuk tes pasar. Namun, jika tak ada ubahan rencana SUV tersebut diluncurkan tahun depan. Yang artinya segmen SUV di Indonesia akan kedatangan pemain baru dengan harga yang kompetitif. Seperti… Read More