EKONOMI 

KA Wisata Agro Muria Sediakan 3 Titik Pemberhentian dengan Tarif Sama

beritaterkini99- Kereta Api (KA) Argo Muria Priority jurusan Gambir-Semarang yang dikelola PT KA Pariwisata menyediakan tiket bertarif sama untuk penumpang yang hendak pulang dan berangkat ke tiga kota, yakni Cirebon, Tegal dan Pekalongan. Waktu tempuh maksimal kereta mulai dari Stasiun Gambir, Jakarta, menuju Stasiun Tawang Semarang yakni hampir sekitar enam jam perjalanan. Manager Humas PT KA Pariwisata, Syarifah Safia menyatakan,… Read More
EKONOMI 

Jembatan Musi IV Siap Difungsikan November 2018

beritaterkini99- Jembatan Musi IV, Palembang, bisa mulai difungsikan pada November 2018. Kehadiran jembatan yang berada di atas Sungai Musi ini sudah ditunggu masyarakat Sumatera Selatan karena akan mengurangi beban lalu lintas Jembatan Ampera dan mendukung kelancaran mobilitas keluar masuk Metropolitan Palembang. Hal tersebut diungkapkan oleh Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono saat meninjau progres pembangunan Jembatan Musi… Read More
EKONOMI 

Ekspor Buah Salak RI Masih Terkendala Hama Lalat

beritaterkini99 – Salak merupakan komoditas asli Indonesia dan mempunyai prospek yang cukup baik untuk pasar lokal maupun luar negeri. Namun sayangnya upaya untuk mendorong peningkatan ekspor komoditas buah ini masih terkendala pada serangan Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT) yaitu lalat. Direktur Perlindungan Hortikultura, Direktorat Jenderal Hortikultura Kementerian Pertanian (Kementan), Sri Wijayanti Yusuf mengatakan, pada 2017 lahan panen salak Indonesia seluas 22.514… Read More
EKONOMI 

Pemerintah Lanjutkan Penataan 12 Kebun Raya

beritaterkini99 – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bekerjasama Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) terus melanjutkan penataan kawasan kebun raya di beberapa provinsi di Indonesia. Kehadiran kebun raya sebagai salah satu upaya konservasi tumbuhan secara ex-situ (pelestarian spesies diluar habitat alaminya). Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan disamping konservasi tumbuhan dan keindahan, juga bermanfaat bagi konservasi air, tanah, dan udara.… Read More
EKONOMI 

Ada Tol, Waktu Tempuh Manado-Bitung Cuma 45 Menit

beritaterkini99- PT Jasa Marga (Persero) Tbk terus mengejar penyelesaian pembangunan jalan tol Manado-Bitung.‎ Keberadaan tol yang ditargetkan selesai pada 2019 ini akan memangkas waktu tempuh kota Manado ke Kota Bitung atau sebaliknya. ‎Komisaris Utama PT Jasa Marga Refly Harun mengatakan,‎ jika sudah beroperasi nantinya, jalan tol yang dioperasikan oleh anak usaha Jasa Marga, PT Jasamarga Manado Bitung (JMB) ini akan… Read More
EKONOMI 

Pemerintah Harus Pasang Target Pajak Realistis di 2019

beritaterkini99 – Pemerintah disarankan untuk memasang target yang lebih realistis untuk penerimaan pajak di 2019. Target Rp 1.781 triliun pada tahun depan dinilai masih terlalu tinggi. “Sarannya alokasi APBN harus dibuat lebih realistis khususnya terkait dengan target penerimaan pajak,” ujar Pengamat Ekonomi ‎Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) Bhima Yudhistira saat berbincang dengan beritaterkini99 di Jakarta, Minggu (26/8/2018).… Read More
EKONOMI 

Pemerintah Targetkan Capaian Program Sejuta Rumah Meningkat

beritaterkini99 – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kementerian PUPR) menargetkan, capaian program satu juta rumah pada 2018 lebih tinggi dibanding tahun sebelumnya. Pada 2017 capaiannya sebanyak 904.758 unit. Direktur Jenderal (Dirjen) Penyediaan Perumahan Kementerian PUPR, Khalawi Abdul Hamid mengatakan, capaian program satu juta rumah terus meningkat setiap tahun. Pada 2015, capaian program satu juta rumah sebanyak 669.770 unit, 2016 sebanyak 805.169… Read More
EKONOMI 

Pengembang Targetkan Bangun 120 Ribu Rumah Subsidi pada 2019

beritaterkini99 – Himpunan Pengembang Pemukiman dan Perumahan Rakyat (Himperra) berkomitmen dukung pembangunan rumah bersubsidi. Ketua Umum Himpera, Harry Endang Kawidjaja mengatakan pihaknya berkomitmen mendukung pembangunan rumah bersubsidi. Tahun depan, pihaknya menargetkan membangun 120.000 rumah. Angka itu sekitar 60 sampai 70 persen dari total capaian Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) dan Subsidi Selisih Bunga (SSB) yang tahun lalu hanya tercapai sebesar… Read More
EKONOMI 

16 Proyek Pelabuhan Resmi Beroperasi di Indonesia Timur

beritaterkini99- 16 proyek strategis nasional (PSN) di Kawasan Timur Indonesia senilai Rp 2,153 triliun resmi beroperasi. 16 proyek tersebut dibangun PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) atau Pelindo IV . Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Rini M Soemarno mengatakan, 16 proyek yang diresmikan tersebut merupakan proyek-proyek strategis nasional (PSN) yang dibangun Pelindo IV (Persero). Hal ini akan mendorong pembangunan di… Read More
EKONOMI 

Rupiah Melemah Bersama Mata Uang Lain

beritaterkini99 – Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) masih melemah pada perdagangan Jumat ini. Rupiah tercatat melemah hingga Rp 14.662 per dolar AS. Gubernur Bank Idnonesia (BI) Perry Warjiyo mengungkapkan, kondisi pelemahan rupiah masih disebabkan oleh kondisi gejolak perekonomian dunia. Meski begitu, mata uang Garuda tersebut masih relatif terkendali apabila dibandingkan dengan negara-negara berkembang lainnya. “Kalau kita lihat… Read More