EKONOMI 

Pesan Sri Mulyani ke Lulusan STAN: Jangan Khianati RI

beritaterkini99- Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memberikan pesan yang tegas kepada 5.523 lulusan Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN. Dia meminta komitmen para lulusan untuk melayani negara dengan penuh tanggung jawab. Dia mengatakan, para lulusan tentu akan ditempatkan di berbagai lembaga pemerintah atau dengan kata lain menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN). Sebagai ASN, kata Sri Mulyani, integritas sangat diperlukan. “Banyak generasi… Read More
EKONOMI 

S&P: Kasus Suap Meikarta Bebani Likuiditas Lippo Karawaci

beritaterkini99- Lembaga pemeringkat internasional S&P Global Ratings menilai likuiditas dan arus kas akan tetap menjadi faktor pemeringkat utang PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR). Hal ini seiring dampak kasus dugaan suap izin proyek pembangunan Meikarta di Kabupaten Bekasi menimbulkan pertanyaan mengenai tata kelola internal perusahaan. S&P percaya Lippo memiliki penyangga likuiditas yang tipis. S&P menilai dampak kasus dugaan suap terhadap kemajuan… Read More
EKONOMI 

Intip Kiat Lulus Tes SKD CPNS 2018 bagi Pelamar Formasi Umum

beritaterkini99 – Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) pada perekrutan Calon Pegawai Negeri Sipil 2018 (CPNS 2018) tak lama lagi akan segera dibuka pada 26 Oktober-7 November 2018. Dalam proses tersebut, pelamar CPNS 2018 pada formasi umum yang lolos seleksi administratif bakal dihadapkan tiga aspek yang akan diujikan, yakni Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensia Umum (TIU) dan Tes Karakteristik Pribadi… Read More
EKONOMI 

Jadi Pengusaha Terkaya, 5 Ide Bisnis Kylie Jenner Ini Bisa Kamu Tiru

beritatrekini99 – Berkecimpung di dunia bisnis menjadi impian banyak orang, dan hampir sebagian di antaranya mengimpikan untuk menjalankan bisnisnya sendiri. Mulai dari yang berskala kecil hingga yang besar, dari bisnis konvensional hingga yang berbasis teknologi. Beruntungnya, di zaman sekarang pebisnis pemula bisa mendapatkan referensi bisnis dan kiat-kiat sukses berbisnis lewat internet. Salah satunya referensi sukses berbisnis yang datang dari Kylie… Read More
EKONOMI 

Dua Proyek Transportasi Ini Diminati Investor pada Pertemuan IMF-Bank Dunia

beritatrekini99- Pertemuan IMF-World Bank berlangsung pada 8-14 Oktober membuahkan investasi di sektor transportasi. Setidaknya ada dua proyek yang diminati investor yang hadir dalam ajang pertemuan tersebut. Keduanya yaitu pembangunan jalur kereta api Makassar-Parepare di Sulawesi Selatan dan Bandara Komodo di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT). Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengatakan, investor yang tertarik pada dua proyek ini berasal dari… Read More
EKONOMI 

Asumsi Rupiah 2019 Berubah, Pendapatan Negara Meningkat Rp 10,3 Triliun

beritatrekini99- Badan Anggaran DPR dan pemerintah menyepakati usulan asumsi dasar ekonomi makro 2019 untuk Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2019 atau RAPBN 2019. Dalam usulan asumsi dasar ekonomi makro tersebut, indikator yang berubah dari RAPBN yang diajukan sebelumnya adalah nilai tukar. Nilai tukar rupiah berubah menjadi 15.000 per dolar  Amerika Serikat (AS) dari RAPBN sebelumnya sebesar Rp 14.400… Read More
EKONOMI 

Hasil Verifikasi Tes CPNS 2018 Bisa Dicek Mulai Hari Ini

beritaterkini99- Sesuai jadwal, tahap pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun anggaran 2018 telah selesai pada Senin, 15 Oktober 2018 kemarin. Total 3,6 juta orang pelamar berhasil menyelesaikan proses pendaftaran dan tinggal menunggu apakah mereka lolos proses verifikasi. Jika merujuk pada jadwal yang sudah beredar, hasil pengumuman lolos verifikasi tes CPNS adalah tanggal 21 Oktober 2018 mendatang. Namun, pihak Badan… Read More
EKONOMI 

Tunjangan Pegawai BPK Kini Capai Rp 3,1 Juta hingga Rp 15,5 Juta

beritaterkini99 – Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 84 Tahun 2018 tentang Tunjangan Jabatan bagi Pejabat Tertentu yang Ditugaskan pada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Adapun pejabat tertentu sebagaimana dimaksud, menurut Perpres ini, terdiri atas pejabat pimpinan tinggi, pejabat fungsional, dan pejabat administrasi. “Besaran tunjangan sebagaimana dimaksud tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan… Read More
EKONOMI 

Perusahaan Batubara PKP2B Belum Ada yang Berubah Status Jadi IUPK

beritaterkini99- Belum ada perusahaan batu‎bara Pemegang Karya Pengusahaan Pertambangan Batubara (PKP2B) yang mengubah statusnya menjadi Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK). Diretur Jenderal Mineral dan Batubara Kementerian ESDM Bambang Gatot mengatakan, saat ini belum ada perusahaan batubara pemegang PKP2B yang mengajukan perpanjangan masa operasi, dengan memenuhi syarat mengubah status menjadi IUPK. “Belum diperpanjang, belum dicabut, belum ada yang ngajuin,” kata Bambang,… Read More
EKONOMI 

Pujian Lagarder buat RI yang Sukses Gelar Pertemuan IMF-Bank Dunia

beritaterkini99- Managing Director International Monetary and Fund (IMF), Christine Lagarde mengungkapkan apresiasi untuk penyelenggaraan Pertemuan IMF-Bank Dunia, di Nusa Dua yang berlangsung pada 8-14 Oktober 2018. Ia mengapresiasi persiapan yang dilakukan panitia. Persiapan dinilai begitu matang dan dilakukan dalam waktu lama. Persiapan tersebut yang menjadikan acara yang berlangsung sejak 8 Oktober dapat berjalan dengan lancar. Hal tersebut kata Lagarde, memberikan kesan yang sangat… Read More