Ini Besaran Tunjangan bagi PNS Analis APBN
Beritaterkini99 – Pemerintah menyesuaikan tunjangan jabatan pegawai negeri sipil (PNS) yang diangkat dan ditugaskan secara penuh dalam jabatan fungsional analis APBN. Hal ini untuk meningkatkan mutu, prestasi, pengabdian dan produktivitas kinerja PNS. Atas pertimbangan itu, pada 18 Januari 2019, Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 2 Tahun 2019 tentang tunjangan jabatan fungsional analis APBN. “Pegawai Negeri…
Read More